-->
gF6u0Vqh6RFrxd4GViiplRIajFJiSmm4Y0jpjNDw
Bookmark

Wow! Ini Penjelasan Cara Kerja AI

Penjelasan Cara kerja AI - Falcon 180B

Ini Penjelasan cara kerja ai

Wow

Cara kerja Chatgpt memang ajaib. Tanya apa saja akan dijawab, tapi kita tentunya tidak tahu bagaimana cara kerjanya? 

Saya akan coba menjelaskan nya, cara kerja sihir AI pakai kata-kata sederhana. Jadi bisa semua orang bisa memahami Revolusi ini

Sip ayo kita mulai..!

Salah satu teknologi AI berada di Abu Dhabi yaitu Technology Innovation Institute. Mereka punya banyak engineer AI yang membangun model ai open source disebut dengan Falcon 180B. Model yang ini merupakan yang paling canggih di dunia dengan 180 milyaran parameter. 

AI - Kecerdasan Artifisial sebenarnya tidak terlalu pintar karena ia butuh banyak data untuk menjawab banyak pertanyaan, jadi para engineer AI, mendownload banyak data berbahasa Inggris. Setiap gambar, setiap artikel, setiap data, setiap komentar Instagram dan akan disimpan dalam 1 "File Teks Raksasa"

Jadi para engineer Ai mengubah setiap data itu menjadi sebuah program angka, bahkan yg diubah adalah kata misalnya "motherhood"/ keibuan menjadi "49836", "eyelids"/ kelopak mata menjadi "49837" 

Jadi pada dasarnya satu file internet yang telah didownload tadi akan diubah menjadi daftar panjang yang berisi angka" atau bisa dibilang konversi huruf ke angka. 

Cara kerja AI

Lalu para engineer Ai akan memasukkan seluruh daftar tersebut ke dalam "jaringan saraf". Jaringan saraf ini akan terhubung satu sama lain, nahh cara kerjanya ini mirip seperti kerja otak manusia. 

Bisa dibilang para engineer di Technology Innovation Institute ini menyalin otak manusia ke dalam komputer. Terlihat rumit bukan tetapi inilah cara kerja AI dan memang berfungsi dengan baik.

Mau bagaimana manapun Ai ini juga membutuhkan proses dalam perancangan nya. Misalkan ai ini salah dalam memberikan jawaban para engineer akan mengoreksi kesalahan yang terjadi. Jadi bisa dibilang "semua itu gak mudah biar aku saja. Kamu gak akan kuat" hehehe

Memang butuh milyaran kali percobaan untuk menyempurnakan Ai ini. Falcon ini merupakan Ai yang sudah berhasil di rancang oleh TII di Abu Dhabi.

Sekian penjelasan saya mengenai Ai. Semoga bermanfaat jangan lupa baca juga Negara terdekat dengan Bulan untuk menambah wawasan kita.

Post a Comment

Post a Comment